» Cara Mengatasi Kode MMI Tidak Valid - Visi Kedepan

Cara Mengatasi Kode MMI Tidak Valid - Jangan lupa bahagia!! yup kami juga bahagia karena Anda sudah mengunjungi situs Visi Kedepan yang saat ini sedang Anda baca. Pada kesempatan yang asik ini kita akan mengulas mengenai Cara Mengatasi Kode MMI Tidak Valid secara lengkap dengan harapan bisa menjawab rasa penasaran Anda.

Namanya juga mencari informasi, tentu dibutuhkan keterbukaan dari Anda, dalam artian bahwa apa yang akan kami jelaskan disini tentu membutuhkan sedikit waktu dalam membacanya baru bisa memahaminya. Untuk itu buka lebar-lebar pikiran Anda supaya dapat menangkap "pengetahuan" baru yang akan kami bahas sebentar lagi. Berikut penjelasannya.

Pembahasan Lengkap Cara Mengatasi Kode MMI Tidak Valid

Masalah sambungan atau kode MMI tidak valid, merupakan salah satu masalah yang sering terjadi pada ponsel Android. Masalah ini biasanya terjadi ketika cek pulsa, kuota telepon, cek kuota dan beberapa menu lainnya.

Permasalah ini biasa terjadi pada beberapa operator seluler seperti Telkomsel, Indosat, Smartfren, XL dan operator seluler lainnya.

Kendala ini sebenarnya bukanlah masalah besar, hanya saja apabila terjadi pada waktu yang tidak tepat masalah ini sedikit mengganggu.

Masalah Sambungan atau Kode MMI Tidak Valid

Notifikasi masalah sambungan atau kode MMI tidak valid biasanya muncul ketika kita mengakses kode USSD seperti saat akan mengecek pulsa.

Penyebab dari masalah ini juga beragam, seperti kualitas sinyal yang kurang bagus atau kode USSD/UMB tidak benar.

Ada beberapa cara yang bisa anda coba untuk mengatasinya.

Cara Mengatasi Masalah Sambungan atau Kode MMI Tidak Valid

1. Pastikan Kode USSD Benar

Contoh Kode USSD Tidak Berlaku

Pastikan kode yang akan Anda akses benar. Karena seringkali masalah ini terjadi disebabkan kode USSD yang tidak benar. Bisa jadi kode tersebut sudah expired atau sudah tidak berlaku.

2. Gunakan Mode Pesawat

cara mengatasi masalah sambungan atau kode MMI tidak valid dengan mode pesawat

Untuk mengatasi  kode MMI tidak valid, anda bisa coba gunakan mode pesawat untuk mengatasinya.

Anda bisa coba menghidupkan dan mematikan kembali mode pesawat pada ponsel Anda, sehingga jaringan pada ponsel akan di refresh.

Untuk mempraktekkan cara ini sebenarnya sangat mudah, Anda cukup menghidupkan mode pesawat dan tunggu beberapa menit.

Setelah itu matikan mode pesawat dan coba gunakan ponsel untuk cek pulsa.

3. Tambah tanda Plus atau Koma di Kode

Coba tambahkan tanda koma (,) pada akhir kode USSD yang akan diakses. Misalnya Anda akan akses kode *1234#, maka tambahkan tanda koma setelah kode menjadi *1234,#.

Untuk menambahkan tanda koma, tekan dan tahan tanda bintang (*) selama 2-3 detik.

Atau, Anda juga bisa mencoba untuk menambahkan tanda plus (+) pada panggilan kode USSD. Misalnya saja, Anda akan melakukan panggilan ke *1234# coba tambahkan tanda tambah (+) setelah tanda bintang (*) *+1234#.

Untuk menambahkan tanda tambah (+) anda bisa tekan angka nol selama 2-3 detik.

Tanda Plus atau Koma bisa menyingkirkan pesan kesalahan yang akan masuk saat Anda melakukan panggilan dengan kode USSD.

4. Restart Smartphone

Inti dari cara ini yaitu hampir sama dengan mode pesawat, yang bertujuan untuk merefresh sinyal. Sehingga sinyal yang muncul ketika ponsel baru menyala akan lebih baik.

5. Hapus Data dan Cache

Hapus data ini ditujukan pada aplikasi yang ada di smartphone, yaitu aplikasi telepon. Karena kode MMI tidak valid bisa muncul karena ada masalah pada sistem panggilan telepon ini.

Untuk menghapus data / cache pada panggilan telepon, anda bisa ikuti langkah-langkah berikut ini.

  • Masuk ke pengaturan di smartphone
  • Pilih aplikasi
  • Masuk pada aplikasi telepon
  • Klik hapus data / cachehapus data aplikasi panggilan
  • Selesai

Dengan menghapus data/cache kinerja aplikasi ini akan menjadi default kembali.

Gunakan cara-cara diatas untuk mengatasi masalah sambungan atau kode MMI tidak valid.

The post Cara Mengatasi Kode MMI Tidak Valid appeared first on Berakal.

ARTIKEL PILIHAN PEMBACA :
Memuat...

Kami cukupkan dulu pembahasan tentang » Cara Mengatasi Kode MMI Tidak Valid - Visi Kedepan. Semoga saja uraian diatas bisa memberikan manfaat untuk kita semua. Tidak lupa kami sampaikan terima kasih karena sudah berkunjung ke situs Visi Kedepan dan membaca ulasan kami hingga selesai. Kami juga menerima kritik dan saran dari Sobat pembaca semuanya. Silahkan sampaikan di kolom komentar dibawah arikel ini. Sampai ketemu di postingan selanjutnya.

Comments