Namanya juga mencari informasi, tentu dibutuhkan keterbukaan dari Anda, dalam artian bahwa apa yang akan kami jelaskan disini tentu membutuhkan sedikit waktu dalam membacanya baru bisa memahaminya. Untuk itu buka lebar-lebar pikiran Anda supaya dapat menangkap "pengetahuan" baru yang akan kami bahas sebentar lagi. Berikut penjelasannya.
Pembahasan Lengkap Aplikasi Bingkai Foto
Cara mudah untuk menambahkan bingkai photo editan adalah dengan menggunakan aplikasi. Ada banyak sekali aplikasi keren yang bisa membuat bingkai foto kita menjadi kekinian.
Bingkai foto merupakan salah satu bagian yang dapat kita sematkan di foto kita.
Kita dapat dengan mudah menambahkan berbagai bingkai dengan menggunakan aplikasi di Android.
Tentu saja setiap aplikasi menawarkan jenis dan bentuk aplikasi masing-masing.
Berikut beberapa aplikasi bingkai foto keren di HP android yang dapat kita unduh secara gratis.
1. Photo Frames
Bosan dengan bingkai foto yang monoton atau mainstream? Kita bisa menggunakan aplikasi bingkai foto dari Photo Frames: Hoarding.
Aplikasi ini menyediakan bingkai foto yang terlihat layaknya kita berada pada sebuah papan iklan.
Selain itu masih banyak juga bingkai yang lainya. Seperti bingkai laaknya kita berada dalam sebuah buku.
Kita juga tidak perlu khawatir akan kualitas foto yang dihasilkan. Aplikasi ini menjamin kualitas gambar yang cukup bagus.
Dengan tampilan yang simpel dan mudah dipahami menjadikan aplikasi ini sangat mudah untuk digunakan. Kita juga tidak memerlukan koneksi untuk menggunakan aplikasi ini.
Photo Frames: Hoarding & Photo Editor (Free, Google Play) →
2. Kid Photo Frame
Sesuai dengan namanya, aplikasi ini memiliki konsep bingkai untuk anak-anak. Dengan menggunakan aplikasi ini, foto anak kecil akan terlihat lebih imut.
Aplikasi ini memiliki berbagai macam bingkai seperti konsep kartun yang lucu dan unik.
Kita bisa memilih lebih dari 40 bingkai dan juga layout yang tersedia di apliaksi Kid Photo Frame.
Bahkkan setelah kita mengedit foto di aplikasi ini. Kita dapat langsung mengunggahnya ke media sosial seperti instagram, facebook, twitter, dan sebagainya.
Kid Photo Frame (Free, Google Play) →
3. Photo Frames Unlimited
Aplikasi buatan Csmartworld ini telah diunduh lebih dari 200 ribu pengguna android. Aplikasi ini memiliki frame yang sangat beragam. Aplikasi Photo Frames = Frame Unlimited menyediakan bingkai foto yang unik dan anti mainstream.
Berbeda dengan aplikasi bingkai foto sebelumnya. Aplikasi yang satu ini memiliki konsep bingkai foto majalah. Dengan menggunakan aplikasi ini kita dapat merasakan sensasi menjadi seperti seorang model yang ada didalam majalah.
Selain konsep majalah, terdapat juga berbagai konsep lain. Seperti konsep bingkai hoarding, konsep bingkai ulang tahun, dan masih banyak lagi bingkai lainya. Cukup menarik bukan?
Photo Frames Unlimited (Free, Google Play) →
4. Love Photo Frames HD
Aplikasi ini mengusung tema romantis dan percintaan. Aplikasi Love Photos Frames HD sangat cocok untuk pasangan yang ingin mengedit momen kebersamaan.
Love Photo Frames HD menyuguhkan banyak sekali macam-macam bingkai foto dengan konsep kasih sayang atau love.
Selain mengunggulkan konsep bertemakan romantis. Aplikasi bingkai yang satu ini juga memiliki fitur lainya. Seperti text, love quotes, dan share.
Dengan fitur tersebut kita dapat menambahkan kata-kata romantis di foto kita.
Love Photo Frames HD (Free, Google Play) →
5. Photo Frame Collage
Aplikasi yang satu ini sangat cocok untuk wanita. Dengan menggunakan aplikasi ini kita dapat membuat foto kita menjadi lebih cantik.
Aplikasi buatan endrorand studio ini telah diunduh lebih dari 70 ribu pengguna hp android,
Dalam aplikasi ini, Photo Frame Free: Easy Collage tidak hanya menyediakan bingkai foto saja.
Kita juga bisa menggunakan lebih dari 70 layout kolase secara gratis. Selain itu kita juga dapat dengan mudah membagikan foto hasil editan ke sosial media dengan satu kali klik.
Photo Frame - Edit Collage (Free, Google Play) →
6. Nature Photo Frames Dual
Aplikasi dengan konsep bingkai foto alam ini sangat cocok untuk foto dengan pemandangan. Nature Photo Frames Dual menyediakan berbagai bingkai foto dengan konsep alam.
Seperti tema bunga dan lain sebagainya. Aplikasi dari developer APPDEVELOPER202 Photography ini terbilang cukup populer.
Selain menyediakan frame bertemakan alam. Aplikasi ini juga memiliki fitur menarik lainya. Terdapat fitur single frame, dual frames, dan juga 3d frames.
Dengan menggunakan 3D frame kita dapat menikmati efek 3D didalam foto kita.
Nature photo frames & editor (Free+, Google Play) →
7. Photo Art Frame
Aplikasi bingkai foto keren yang satu ini bisa kita gunakan untuk memudahkan kita dalam menambahkan bingkai.
Terdapat banyak sekali bingkai foto yang unik, dan kekinian. Salah satu fitur unggulan yang ada pada aplikasi ini adalah kita dapat menyematkan beberapa foto dalam satu bingkai.
Dengan menggunakan aplikasi ini kita bisa membuat bingkai foto keluarga dengan mudah.
Tampilanya yang sangat simpel membuat aplikasi ini sangat mudah untuk digunakan untuk pemula sekalipun. Tak heran aplkasi ini telah mendapatkan lebih dari 50 ribu pengguna di android.
Photo Art Frame (Free, Google Play) →
8. Photo Frame
Photo Frame merupakan sebuah aplikasi bingkai foto dengan konsep romantis. Terdapat berbagai macam bingkai foto yang menarik dan enak dipandang mata.
Aplikasi ini menyuguhkan user interface yang sangat friendly.
Dalam aplikasi ini kita dapat memasang dua foto sekaligus kedalam satu bingkai foto. Hal ini sangat cocok untuk pasanga yang tengah dilanda demam asmara dan keromantisan.
Kita juga bisa menyampaikan kata-kata dengan menggunakan fitur teks yang tersedia pada aplikasi ini.
Photo Frame - Photo Collage Maker (Free, Google Play) →
9. Nature Photo Frame
Aplikasi yang satu ini sangat berbeda dengan aplikasi bingkai foto yang lainya. Untuk kita pecinta alam dan menyukai efek-efek dalam foto aplikasi ini wajib kita coba.
Aplikasi ini menyediakan berbagai macam bingkai dengan konsep alam. Seperti langit, laut, pegunungan, dan masih banyak bingkai lainya.
Kita bisa menambahkan lebih dari satu foto pada sebuah bingkai yang sama. Menarik bukan?.
Nature Photo Frame - AI Background Editor (Free, Google Play) →
10. Photo Frames
Aplikasi bingkai foto keren yang satu ini bisa dibilang cukup lengkap. Terdapat banyak sekali pilihan bingkai foto yang dapat kita gunakan secara offline.
Selain menyediakan berbagai bingkai. Aplikasi Photo Frames juga memberikan fitur efek dimana kita dapat memberikan berbagai efek agar foto kita terlihat lebih keren.
Photo Frames (Free, Google Play) →
11. Pic Frame
Untuk kita yang ingin mengedit foto dengan bingkai yang keren dan menarik. Kita bisa menggunakan aplikasi Pic Frame.
Aplikasi ini merupakan salah satu aplikasi bingkai foto yang sangat populer. Terdapat lebih dari 50 template yang disediakan oleh aplikasi Pic Frame.
Selain kita dapat memilih beragam bingkai foto. Pic Frame juga menyediakan fitur untuk menambahkan berbagai filter dan juga efek yang instagramable.
Dengan menggunakan aplikasi ini kita dapat dimudahkan untuk membagikan hasil editan ke media sosial.
Pic Frame - Photo Collage Grid (Free, Google Play) →
12. Famous Picture Frames
Aplikasi yang satu ini sangatlah unik. Dimana kita dapat menempelkan foto kita di berbagai tempat populer di dunia. Kita dapat dengan mudah mengedit foto kita layaknya sedang berada di luar negeri.
Kerenya lagi, kita dapat mengedit foto kita untuk dijadikan Cover Page. Aplikasi ini dapat kita gunakan secara gratis.
Famous Picture Frames (Free, Google Play) →
13. Hoarding Photo Frames 2
Sedang mencari aplikasi edit foto gratis dan dapat berjalan tanpa internet? Aplikasi Hoarding Photo Frames 2 menjadi salah satu pilihan yang tepat.
Selain itu aplikasi ini memiliki berbagai macam tipe bingkai yang menarik.
Istimewanya lagi, aplikasi ini mengklain bahwa aplikasi tersebut mampu menghasilkan foto dengan resolusi HD.
Kita juga dapat mempercantik foto kita dengan menambahkan berbagai efek kekinian. Tertarik untuk mencobanya?.
Hoarding Photo Frames 2 (Free, Google Play) →
14. Billboard Photo Frames
Sesuai dengan namanya. Aplikasi ini khusus menyediakan bingkai foto dengan tema papan billboard yang terkenal di dunia. Salah satunya adalah negara jepang yang memiliki papan billboard di tengah kota Tokyo.
Dengan menggunakan foto ini kita dapat merasakan sensasi foto kita yang di pajang di papan billboard di berbagai negara.
Billboard Photo Frames (Free, Google Play) →
15. Photo Frame & Photo Editor, Frame
Auke Tech tidak mau kalah dengan developer lain. Mereka menciptakan dan mengembangkan aplikasi yang diberi nama Photo Frame & Photo Editor, Frame.
Dalam aplikasi ini terdapat lebih dari 200 frame yang bisa kita pilih secara gratis.
Uniknya aplikasi ini juga membiarkan penggunanya untuk mengatur bingkai sendiri sesuai dengan keinginan masing-masing. Aplikasi ini juga dapat menghasilkan hasil foto dengan kualitas HD.
Itulah beberapa aplikasi bingkai foto keren yang dapat kita gunakan secara gratis di android. Silahkan gunakan aplikasi yang menurut kalian terbaik dan terlengkap. Buatlah foto anda menjadi lebih menarik dengan menambahkan bingkai.
The post Aplikasi Bingkai Foto appeared first on Berakal.
ARTIKEL PILIHAN PEMBACA :
Comments
Post a Comment